278

Simbolis Serah Terima Bantuan Sosial bagi 3 KUBE Warungan Wanita Rawan Sosial Ekonomi (WRSE) Desa Alamendah.

 30 November -0001 |  Administrator

Pada hari Senin, 18 Oktober 2021, Sekcam Rancabali ANDRI YUDHA PRAWIRA,S.IP.,M.Si. didampingi oleh perwakilan dari Dinas Sosial Kab.Bandung dan Petugas Puskesos Desa Alamendah menyerahkan secara Simbolis  Bantuan Sosial bagi 3 KUBE Warungan Wanita Rawan Sosial Ekonomi (WRSE) Desa Alamendah dari Dinas Sosial Kabupaten Bandung.

Total bantuan tersebut terdiri dari  :

1. Beras 1.575 Kg

2. Gula Pasir 300 Kg

3. Minyak Goreng 300 Liter

4. Mie Instan 5.940 Buah


Sinergi Program

SIKEMA

Kirim Keluhan

Lacak Keluhan Anda!

KELUHAN TERJAWAB

AGENDA KEGIATAN


  • Event tidak tersedia.

PENGUNJUNG